• MTSN 1 NGAWI
  • Madrasah Prestisius Religius
KUTIPAN
  • Ilmu tanpa amal adalah kegilaan, dan amal tanpa ilmu adalah kesia-siaan. Imam Ghazali
  • Ilmu yang sejati, seperti barang berharga lainnya, tidak bisa diperoleh dengan mudah. Ia harus diusahakan, dipelajari, dipikirkan, dan lebih dari itu, harus selalu disertai doa. Anonim
  • Ilmu itu ada dua macam: apa yang diserap dan yang didengar. Dan yang didengar tidak akan memberikan manfaat jika tidak diserap. Ali bin Abi Thalib
  • Makin dalam iman dan ilmu yang kamu miliki, maka kamu akan makin merasakan kedamaian. Anonim
  • Jika seorang mencari ilmu, maka itu akan tampak di wajah, tangan dan lidahnya serta dalam kerendahan hatinya kepada Allah. Hasan al-Bashri
  • Pendidikan merupakan tiket untuk masa depan. Hari esok untuk orang-orang yang telah mempersiapkan dirinya hari ini. Anonim
  • Agama tanpa ilmu pengetahuan adalah buta. Dan ilmu pengetahuan tanpa agama adalah lumpuh. Anonim
  • Hiduplah seakan-akan kau akan mati besok. Belajarlah seakan-akan kau akan hidup selamanya. Anonim
Tulisan Terbaru
PENANAMAN SATU JUTA POHON MATOA - MTsN 1 Ngawi Gelar Aksi Peduli Lingkungan dalam rangka HARI BUMI
PENANAMAN SATU JUTA POHON MATOA - MTsN 1 Ngawi Gelar Aksi Peduli Lingkungan dalam rangka HARI BUMI

Ngawi, 22 April 2025 Dalam rangka mendukung pelestarian lingkungan dan mengedukasi generasi muda tentang pentingnya menjaga alam, MTs Negeri 1 Ngawi menggelar kegia

22/04/2025 15:25 - Oleh Administrator - Dilihat 17 kali
SEMANGAT KARTINI, SEMANGAT PEREMPUAN HEBAT DI MTSN 1 NGAWI
SEMANGAT KARTINI, SEMANGAT PEREMPUAN HEBAT DI MTSN 1 NGAWI

Setiap tanggal 21 April, bangsa Indonesia memperingati Hari Kartini sebagai bentuk penghargaan terhadap perjuangan Raden Ajeng Kartini, sosok pahlawan emansipasi per

21/04/2025 14:10 - Oleh Administrator - Dilihat 12 kali
SEMANGAT SPORTIFITAS DAN KREATIVITAS DALAM PORSENI MTs KABUPATEN NGAWI 2025
SEMANGAT SPORTIFITAS DAN KREATIVITAS DALAM PORSENI MTs KABUPATEN NGAWI 2025

Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI) Madrasah Tsanawiyah se-Kabupaten Ngawi kembali digelar dengan semarak dan penuh semangat kebersamaan. Kegiatan rutin 2 tahunan ini

17/04/2025 15:25 - Oleh Administrator - Dilihat 12 kali
FESTIVAL RAMADHAN Ramadhan Menenangkan dan Menyenangkan MTsN 1 Ngawi 1446H/2025M
FESTIVAL RAMADHAN Ramadhan Menenangkan dan Menyenangkan MTsN 1 Ngawi 1446H/2025M

Jum’at, 21 Maret 2025 Bertepatan dengan 21 Ramadhan, MTsN 1 Ngawi menggelar Festival Ramadhan. Festival Ramadhan bukan sekedar seremonial, tetapi juga momentu

21/03/2025 18:31 - Oleh Administrator - Dilihat 39 kali
Munaqosyah Hifdzil Qur'an Angkatan 4 Tahun 2025 MTsN 1 NGAWI “Mengukuhkan Hafalan, Meneguhkan Keimanan”
Munaqosyah Hifdzil Qur'an Angkatan 4 Tahun 2025 MTsN 1 NGAWI “Mengukuhkan Hafalan, Meneguhkan Keimanan”

Munaqosyah Hifdzil Qur'an merupakan salah satu momen penting dalam perjalanan seorang hafidz dan hafidzah dalam menjaga serta menguatkan hafalan Al-Qur'an. Pada tahu

20/03/2025 10:38 - Oleh Administrator - Dilihat 69 kali